logo Kompas.id
MetropolitanMalu Bertanya, Sesat di...
Iklan

Malu Bertanya, Sesat di Stasiun Manggarai

Penumpang KRL harus mulai beradaptasi dengan perubahan jalur di Stasiun Manggarai per Rabu (20/12/2023). Setelah ”switch over” ketujuh ini, masyarakat berharap fasilitas pendukung di stasiun juga akan lebih baik.

Oleh
ATIEK ISHLAHIYAH AL HAMASY
· 6 menit baca
Keadaan Stasiun Manggarai pada hari pertama <i>switch over </i>ketujuh tahap dua, Rabu (20/12/2023).
KOMPAS/ATIEK ISHLAHIYAH AL HAMASY

Keadaan Stasiun Manggarai pada hari pertama switch over ketujuh tahap dua, Rabu (20/12/2023).

Beberapa petugas berjaga di sekitar jalan masuk setiap peron di Stasiun Manggarai, Jakarta Selatan, Rabu (20/12/2023) pagi menjelang siang. Bahkan, tak sedikit dari mereka yang menggenggam papan penunjuk arah lokasi peron kepada pengguna kereta yang hendak berpindah kereta.

Di setiap peron beberapa petugas juga kembali mengingatkan penumpang menggunakan pengeras suara secara terus-menerus terkait pergantian jalur. Mereka memastikan bahwa calon penumpang tidak salah memasuki peron.

Editor:
RINI KUSTIASIH
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000