logo Kompas.id
MetropolitanTrauma Gempa, Warga Cianjur...
Iklan

Trauma Gempa, Warga Cianjur Takut Dirawat di Gedung Rumah Sakit

Gempa bermagnitudo 5,6 di Cianjur masih meninggalkan trauma bagi warga. Mereka sampai menghindari dirawat di dalam gedung rumah sakit karena masih banyaknya gempa susulan.

Oleh
ERIKA KURNIA
· 3 menit baca
Tampak depan RSUD Sayang, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.
KOMPAS/ERIKA KURNIA

Tampak depan RSUD Sayang, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.

CIANJUR, KOMPAS — Warga Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, masih mengalami trauma akibat dampak gempa yang merusak, bahkan merobohkan tempat tinggal mereka. Meski dalam kondisi sakit, mereka menolak dirawat di bangunan rumah sakit dan memilih ditangani di tenda darurat.

Situasi ini terlihat di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sayang, di pusat kabupaten Cianjur. Belasan tenda didirikan untuk tempat pemeriksaan hingga rawat inap pasien yang menjadi korban gempa bermagnitudo 5,6 pada Senin (21/11/2022).

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000